KM. Nggapulu Tiba di Tual: Dua Pelaku Perjalanan Turun, 24 Naik

Sebelumnya KM. Nggapulu terkahir kali masuk Tual pada 14 April 2020.


Tual, suaradamai.com – KM. Nggapulu kembali beroperasi di Pelabuhan Yos Sudarso Tual. Tiba pukul 15.00 WIT, Rabu (22/7/2020), menurunkan dua penumpang dan penumpang yang naik 24 orang tujuan Dobo, Kepulauan Aru.

Operasi Kapal milik PT. Pelni ini diketahui baru berjalan lagi setelah sebelumnya terkena pembatasan sementara dari Pemerintah Kota Tual dan Kabupaten Maluku Tenggara pada 15 April lalu.

Terkahir kali masuk Pelabuhan Yos Sudarso pada 14 April. Sehari setelah Pemda Tual dan Malra mengeluarkan surat.

Besok KM. Nggapulu akan kembali dari Dobo. Ada sekitar 400an pelaku perjalanan yang akan naik dari Pelabuhan Yos Sudarso.

Editor: Labes Remetwa

Bagikan:

spot_img
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img

Populer

Artikel terkait

WFA Segera Diterapkan Pemkab Aru, Tingkatkan Efisiensi-Kurangi Biaya Operasional

Sistem WFA memungkinkan pegawai untuk bekerja 3 hari di...

Bupati Kaidel: Musyawarah Adat Solusi Konflik Perbatasan Desa

Dobo, suaradamai.com - Bupati Kepulauan Aru, Timotius Kaidel, memimpin...

Polikant Raih Predikat Baik Sekali Simkatmawa 2025, Wadir III: ke Depan Harus Unggul

Ia berharap, karena Polikant hari ini telah mencapai predikat...

Inovasi Yogurt Anggur Laut dan VCO Hasil PBL Bioteknologi Perikanan Polikant di Ngilngof

“Terutama untuk Desa Ngilngof sebagai tempat wisata. Ketika wisatawan...