Kota Tual Kembali Raih Penghargaan dari MenpanRB

Tual, suardamai.com – Pemerintah Kota Tual Kembali memperoleh Penghargaan dari Pemerintah Pusat melalui Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia (Kemenpan RB) di Grand Sahid Hotel Jakarta pada Kamis, (03/08/2023).

Penghargaan yang diterima ini atas Keseriusan Kota Tual  dan memiliki Komitmen tinggi dalam upaya Pemenuhan Kebutuhan Guru Tahun 2022 dan optimalisasi Usulan Pemenuhan Kebutuhan Guru Tahun 2023.

Dalam Rilis Pers yang diterima oleh suaradamai.com penghargaan diberikan langsung oleh Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Aswar Anas kepada Wakil Walikota Tual ada Acara Pembukaan Rapat Kerja Nasional (Rakornas) Pengadaan ASN Formasi Tahun 2023 serta Uji Publik RUU ASN.

Selain Pemerintah Kota Tual, penghargaan juga diberikan kepada Kemendikbud, Kemenkumham, Kemenkes, BKN RI, 1 Kabupaten dan Pemkot Tual.

Kegiatan ini menghadirkan  Para Gubernur, Bupati dan Walikota serta  Sekda dan Seluruh Kepala BKPSDM seluruh Indonesia ini berlangsung , Kegiatan itu dibuka oleh Menko Perekonomian Airlangga Hartarto mewakili Presiden RI.


Baca juga:

Bagikan:

spot_img
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img

Populer

Artikel terkait

WFA Segera Diterapkan Pemkab Aru, Tingkatkan Efisiensi-Kurangi Biaya Operasional

Sistem WFA memungkinkan pegawai untuk bekerja 3 hari di...

Bupati Kaidel: Musyawarah Adat Solusi Konflik Perbatasan Desa

Dobo, suaradamai.com - Bupati Kepulauan Aru, Timotius Kaidel, memimpin...

Polikant Raih Predikat Baik Sekali Simkatmawa 2025, Wadir III: ke Depan Harus Unggul

Ia berharap, karena Polikant hari ini telah mencapai predikat...

Inovasi Yogurt Anggur Laut dan VCO Hasil PBL Bioteknologi Perikanan Polikant di Ngilngof

“Terutama untuk Desa Ngilngof sebagai tempat wisata. Ketika wisatawan...