KM. Nggapulu Tiba di Tual: Dua Pelaku Perjalanan Turun, 24 Naik

Sebelumnya KM. Nggapulu terkahir kali masuk Tual pada 14 April 2020.


Tual, suaradamai.com – KM. Nggapulu kembali beroperasi di Pelabuhan Yos Sudarso Tual. Tiba pukul 15.00 WIT, Rabu (22/7/2020), menurunkan dua penumpang dan penumpang yang naik 24 orang tujuan Dobo, Kepulauan Aru.

Operasi Kapal milik PT. Pelni ini diketahui baru berjalan lagi setelah sebelumnya terkena pembatasan sementara dari Pemerintah Kota Tual dan Kabupaten Maluku Tenggara pada 15 April lalu.

Terkahir kali masuk Pelabuhan Yos Sudarso pada 14 April. Sehari setelah Pemda Tual dan Malra mengeluarkan surat.

Besok KM. Nggapulu akan kembali dari Dobo. Ada sekitar 400an pelaku perjalanan yang akan naik dari Pelabuhan Yos Sudarso.

Editor: Labes Remetwa

Bagikan:

spot_img
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img

Populer

Artikel terkait

Inovasi Yogurt Anggur Laut dan VCO Hasil PBL Bioteknologi Perikanan Polikant di Ngilngof

“Terutama untuk Desa Ngilngof sebagai tempat wisata. Ketika wisatawan...

Lampaui Target 2025, Penumpang di PELNI Tembus 5,15 Juta Orang

Kepala Cabang Pelni Tual, Teguh Harisetiadi, menyampaikan bahwa realisasi...

Konflik di Ohoi Ngadi Berakhir, Wawali Tual: Tanpa Rasa Aman Pembangunan Tak Jalan

Tual, suaradamai.com - Pemerintah Kota (Pemkot) Tual bersama para...

Sah! Ini 3 Calon Direktur Polikant Periode 2025-2029

Kabalmay mengatakan, proses tahapan penyaringan ini sesuai dengan mekanisme...