Sairdekut Minta Masyarakat Jaga Kamtibmas Jelang Nataru

“Saya juga berharap bapa ibu TNI, dapat melakukan tugas tugas pengamanan Natal dan akhir tahun ini secara baik,”Pungkasnya.


Ambon, suaradamai.com – Wakil Ketua DPRD Maluku, Melkianus Sairdekut menghimbau semua elemen masyarakat dapat menjaga situasi, keamanan dan ketertiban masyarakat menjelang perayaan Natal dan Tahun Baru.

“Kita menghimbau untuk semua masyarakat bisa menjaga situasi Kamtibmas, agar tetap kondusif,” ungkap Sairdekut kepada awak media, di ruang kerjanya, Selasa (07/12/2021).

Sairdekut menjelaskan, pada moment menjelang perayaan hari besar natal dan peralihan tahun baru, dalam tradisi kita biasanya, aktivitas masyarakat cukup tinggi.

Oleh sebab itu, Ia berharap, proses menjaga keamanan dan lingkungan dapat dilakukan dengan mengurangi mobilitas.

“Saya juga berharap bapa ibu TNI, dapat melakukan tugas tugas pengamanan Natal dan akhir tahun ini secara baik,”Pungkasnya.

Editor: Petter Letsoin


Baca juga:

Bagikan:

spot_img
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img

Populer

Artikel terkait

Inovasi Yogurt Anggur Laut dan VCO Hasil PBL Bioteknologi Perikanan Polikant di Ngilngof

“Terutama untuk Desa Ngilngof sebagai tempat wisata. Ketika wisatawan...

Lampaui Target 2025, Penumpang di PELNI Tembus 5,15 Juta Orang

Kepala Cabang Pelni Tual, Teguh Harisetiadi, menyampaikan bahwa realisasi...

Konflik di Ohoi Ngadi Berakhir, Wawali Tual: Tanpa Rasa Aman Pembangunan Tak Jalan

Tual, suaradamai.com - Pemerintah Kota (Pemkot) Tual bersama para...

Sah! Ini 3 Calon Direktur Polikant Periode 2025-2029

Kabalmay mengatakan, proses tahapan penyaringan ini sesuai dengan mekanisme...